Judul : Operasi Binakusuma, Belasan Pengamen Diamankan
link : Operasi Binakusuma, Belasan Pengamen Diamankan
Operasi Binakusuma, Belasan Pengamen Diamankan
Dipimpin Kabag Ops Polres Kebumen Kompol Cipto Rahayu, petugas gabungan bergerak ke sejumlah titik di kota Kebumen. Sasaran operasi, PGOT (pengamen, gelandangan, dan orang terlantar).
“Rata-rata warga Kebumen. Mereka diamankan di tiga tempat. Simpang empat Muktisari, simpang lima Kebulusan dan Pasar Tumenggungan Kebumen. Kita amankan mereka saat sedang mengamen,” jelas Cipto Rahayu, Kami (9/8).
Untuk selanjutnya, jelas Cipto Rahayu, saat para pengamen dan gelandangan itu telah dititipkan di Selter Puskesmas Pejagoan untuk diberikan pembinaan. (Jon)
Sumber : koranjuri.com
Sobat baru saja selesai membaca :
Operasi Binakusuma, Belasan Pengamen Diamankan
Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Operasi Binakusuma, Belasan Pengamen Diamankan dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.
Telah selesai dibaca: Operasi Binakusuma, Belasan Pengamen Diamankan link yang gunakan: https://cepotpost.blogspot.com/2018/08/operasi-binakusuma-belasan-pengamen.html