Judul : Direkrut PAN, Miing Nyaleg DPR RI
link : Direkrut PAN, Miing Nyaleg DPR RI
Direkrut PAN, Miing Nyaleg DPR RI
BANTENPERSPEKTIF.COM, KOTA SERANG --- Komedian sekaligus mantan anggota parlemen Indonesia, Miing Bagito dikabarkan akan maju lagi ke parlemen pada Pemilu 2019.
Namun pada pemilu kali ini Miing menggunakan baju lain. Jika sebelumnya memakai baju merah, kali ini ia akan memperebutkan kursi parlemen RI di daerah pemilihan Kabupaten Pandeglang dan Lebak dengan Partai Amanat Nasional (PAN).
Informasi masuknya Miing dipublikasikan oleh Ketua DPW PAN Banten, Masrori. Dalam akun facebooknya, Masrori mengatakan bahwa Miing akan ditempatkan sebagai Bakal Caleg DPR RI Dapil Banten 1 yang meliputi Pandeglang dan Lebak. (KNT).
Sobat baru saja selesai membaca :
Direkrut PAN, Miing Nyaleg DPR RI
Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Direkrut PAN, Miing Nyaleg DPR RI dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.
Telah selesai dibaca: Direkrut PAN, Miing Nyaleg DPR RI link yang gunakan: https://cepotpost.blogspot.com/2017/12/direkrut-pan-miing-nyaleg-dpr-ri.html