Judul : Kebumen Jadi Wakil Jateng di Pameran Pangan Nusa 2017
link : Kebumen Jadi Wakil Jateng di Pameran Pangan Nusa 2017
Kebumen Jadi Wakil Jateng di Pameran Pangan Nusa 2017
KEBUMEN (http://ift.tt/1fsIlf9) - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah (Jateng) memilih Kebumen untuk mewakili Jawa Tengah dalam Pameran Pangan Nusa 2017. Pameran akan dilaksanakan selama 5 hari mulai 11 sampai 15 Oktober 2017 di Gedung Pameran Bumi Serpong Damai (BSD) Tangerang.
"Pameran Pangan Nusa adalah even pameran berskala nasional yang dihelat oleh Kementerian Perdagangan selama 5 hari, 11 sampai 15 Oktober 2017," ujar Kabid Perdagangan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kebumen, Sri Wahyuroh SH, di ruang kerjanya, Jum'at (06/10/2017).
Dipilihnya Kebumen menjadi wakil Jateng karena sebleumnya Kebumen meraih 1 dalam Lomba Masakan Khas Daerah 2017 tingkat Jawa Tengah, beberapa waktu lalu.
Rencananya, Menurut Sri, Kebumen akan diikutkan dalam Lomba Masakan Khas Daerah 2017 tingkat nasional di Lombok Nusa Tenggara Barat (NTB). Namun lomba ini dihapus dari agenda kegiatan Kementerian Perdagangan, maka sebagai gantinya Pemprov Jateng memilih Kebumen menjadi wakil Jawa Tengah dalam Pameran Pangan Nusa 2017.
Kebumen tak akan sia-siakan kesempatan ini dengan tampil maksimal menampilkan aneka pangan kota beriman. Seperti nasi penggel, aneka makanan olahan ikan, singkong, jagung serta aneka produk minuman rempah-rempah dan kopi Kebumen. (bk/01)

Sumber : krjogja.com
Nasi Penggel khas Kebumen. (foto: iqbalkautsar) |
"Pameran Pangan Nusa adalah even pameran berskala nasional yang dihelat oleh Kementerian Perdagangan selama 5 hari, 11 sampai 15 Oktober 2017," ujar Kabid Perdagangan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kebumen, Sri Wahyuroh SH, di ruang kerjanya, Jum'at (06/10/2017).
Dipilihnya Kebumen menjadi wakil Jateng karena sebleumnya Kebumen meraih 1 dalam Lomba Masakan Khas Daerah 2017 tingkat Jawa Tengah, beberapa waktu lalu.
Rencananya, Menurut Sri, Kebumen akan diikutkan dalam Lomba Masakan Khas Daerah 2017 tingkat nasional di Lombok Nusa Tenggara Barat (NTB). Namun lomba ini dihapus dari agenda kegiatan Kementerian Perdagangan, maka sebagai gantinya Pemprov Jateng memilih Kebumen menjadi wakil Jawa Tengah dalam Pameran Pangan Nusa 2017.
Kebumen tak akan sia-siakan kesempatan ini dengan tampil maksimal menampilkan aneka pangan kota beriman. Seperti nasi penggel, aneka makanan olahan ikan, singkong, jagung serta aneka produk minuman rempah-rempah dan kopi Kebumen. (bk/01)
Sumber : krjogja.com
Sobat baru saja selesai membaca :
Kebumen Jadi Wakil Jateng di Pameran Pangan Nusa 2017
Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Kebumen Jadi Wakil Jateng di Pameran Pangan Nusa 2017 dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.
Telah selesai dibaca: Kebumen Jadi Wakil Jateng di Pameran Pangan Nusa 2017 link yang gunakan: https://cepotpost.blogspot.com/2017/10/kebumen-jadi-wakil-jateng-di-pameran.html