Judul : Puslabfor Polri Terjun Langsung Lakukan Investigasi di pasar Gombong
link : Puslabfor Polri Terjun Langsung Lakukan Investigasi di pasar Gombong
Puslabfor Polri Terjun Langsung Lakukan Investigasi di pasar Gombong
KEBUMEN (http://ift.tt/1fsIlf9) - Pusat Laboratorium Forensik (Puslabfor) Polri Cabang Semarang dan Tim Inafis Polda Jateng, Jumat (8/9) melalukan investigasi penyebab kebakaran di Pasar Wonokriyo Gombong, yang terjadi Kamis (7/9) pagi.
Tim Puslabfor Polri Cabang Semarang dipimpin oleh AKPB Drs. Teguh Prihmono Kasubbid Puskomfor Polri selaku Ketua Tim berserta 3 anggotanya, sedangkan Tim Inafis Polda Jateng dipimpin oleh Kompol Sukamdi Kasi Identifikasi Polda Jatang dengan membawa 6 anggota.
Tim Puslabfor Polri Cabang Semarang melakukan investigasi di Pasar Wonokriyo Gombong sekitar pukul 15.00 WIB hingga pukul 17.00 WIB. Selama kurang lebih dua jam, tim ini menyisir sejumlah lokasi termasuk meneliti yang diduga menjadi titik awal api kebakaran.
"Pertama kami membaca rambatan api, dari situ kita bisa menemukan sumber api yang pertama kali terbakar, dari situ juga bukti elektrik kita bisa temukan, diketahui bahwa diatap kios berbahan seng terdapat empat lubang kecil yang digunakan untuk jalur kabel, dari hal itu patut diduga adanya hubungan arus pendek karena kulit kabel bisa terkelupas akibat gesekan seng dan kabel. tetapi tidak bisa secepat itu menyimpulkan kita harus menunggu hasil pemeriksaan labotatorium.
Dari lokasi itu, kita membawa beberapa barang. Diantaranya, instalasi kabel yang terbakar, seng dan abu yang berada di sekitar lokasi itu. Barang-barang tersebut akan dibawa ke laboratorium untuk diteliti " terang AKBP Teguh.
Diterangkan juga ada tiga unsur yang bisa menyebabkan kebakaran yaitu oksigen, barang mudah terbakar dan sumber panas dari sinilah akan diteliti lebih lanjut dengan menggunakan alat bukti itu kita akan memeriksa di laboratorium forensik
Kapolres Kebumen AKBP Titi Hastuti, S.Sos melalui Kasat Reskrim Polres Kebumen AKP Khaliq Salis Himawan, SH mengatakan “Hari ini masih dikumpulkan barang-barang yang akan diteliti di laboratorium forensik,” katanya.
"Sejumlah barang tersebut diambil dari tempat yang diduga menjadi titik awal api kebarakan. Kajian dan penelitian barang-barang tersebut dilakukan di laboratorium Semarang,” ucapnya
"Proses penelitian di laboratorium forensik membutuhkan waktu cukup lama. Diperkirakan kesimpulan hasil penelitian disampaikan paling cepat dalam waktu 14 hari karena diperlukan sejumlah alat khusus yang terdapat di kantor Puslabfor Semarang" papar Kasat Reskrim.
"Penelitian ini untuk mengetahui sebab-sebab kebakaran berdasarkan analisis ilmiah atau scientific investigation. Selain penelitian, dalam mengungkap kasus ini, Satreskrim Polres Kebumen juga terus melakukan penyelidikan. “Sat Reskrim terus lakukan pemeriksaan terhadap para saksi,” katanya. (Humas Polres Kebumen)


Tim Puslabfor Polri Cabang Semarang dipimpin oleh AKPB Drs. Teguh Prihmono Kasubbid Puskomfor Polri selaku Ketua Tim berserta 3 anggotanya, sedangkan Tim Inafis Polda Jateng dipimpin oleh Kompol Sukamdi Kasi Identifikasi Polda Jatang dengan membawa 6 anggota.
Tim Puslabfor Polri Cabang Semarang melakukan investigasi di Pasar Wonokriyo Gombong sekitar pukul 15.00 WIB hingga pukul 17.00 WIB. Selama kurang lebih dua jam, tim ini menyisir sejumlah lokasi termasuk meneliti yang diduga menjadi titik awal api kebakaran.
"Pertama kami membaca rambatan api, dari situ kita bisa menemukan sumber api yang pertama kali terbakar, dari situ juga bukti elektrik kita bisa temukan, diketahui bahwa diatap kios berbahan seng terdapat empat lubang kecil yang digunakan untuk jalur kabel, dari hal itu patut diduga adanya hubungan arus pendek karena kulit kabel bisa terkelupas akibat gesekan seng dan kabel. tetapi tidak bisa secepat itu menyimpulkan kita harus menunggu hasil pemeriksaan labotatorium.
Dari lokasi itu, kita membawa beberapa barang. Diantaranya, instalasi kabel yang terbakar, seng dan abu yang berada di sekitar lokasi itu. Barang-barang tersebut akan dibawa ke laboratorium untuk diteliti " terang AKBP Teguh.
Diterangkan juga ada tiga unsur yang bisa menyebabkan kebakaran yaitu oksigen, barang mudah terbakar dan sumber panas dari sinilah akan diteliti lebih lanjut dengan menggunakan alat bukti itu kita akan memeriksa di laboratorium forensik
Kapolres Kebumen AKBP Titi Hastuti, S.Sos melalui Kasat Reskrim Polres Kebumen AKP Khaliq Salis Himawan, SH mengatakan “Hari ini masih dikumpulkan barang-barang yang akan diteliti di laboratorium forensik,” katanya.
"Sejumlah barang tersebut diambil dari tempat yang diduga menjadi titik awal api kebarakan. Kajian dan penelitian barang-barang tersebut dilakukan di laboratorium Semarang,” ucapnya
"Proses penelitian di laboratorium forensik membutuhkan waktu cukup lama. Diperkirakan kesimpulan hasil penelitian disampaikan paling cepat dalam waktu 14 hari karena diperlukan sejumlah alat khusus yang terdapat di kantor Puslabfor Semarang" papar Kasat Reskrim.
"Penelitian ini untuk mengetahui sebab-sebab kebakaran berdasarkan analisis ilmiah atau scientific investigation. Selain penelitian, dalam mengungkap kasus ini, Satreskrim Polres Kebumen juga terus melakukan penyelidikan. “Sat Reskrim terus lakukan pemeriksaan terhadap para saksi,” katanya. (Humas Polres Kebumen)
KIRIMKAN INFORMASI / TULISAN / OPINI / UNEK-UNEK ANDA KE:
admin@beritakebumen.info
Sobat baru saja selesai membaca :
Puslabfor Polri Terjun Langsung Lakukan Investigasi di pasar Gombong
Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Puslabfor Polri Terjun Langsung Lakukan Investigasi di pasar Gombong dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.
Telah selesai dibaca: Puslabfor Polri Terjun Langsung Lakukan Investigasi di pasar Gombong link yang gunakan: https://cepotpost.blogspot.com/2017/09/puslabfor-polri-terjun-langsung-lakukan.html