Karnaval Inbox Dibiayai APBD Rp 150 Juta Menjadi Ajang Promosi Potensi Kebumen yang Murah,

Karnaval Inbox Dibiayai APBD Rp 150 Juta Menjadi Ajang Promosi Potensi Kebumen yang Murah, - Hai Apa kabar Sobat pembaca CEPOT POST?, Cepot harap kabar Sobat baik-baik saja dan tak kurang suatu apa ya.. hehehe.. di kesempatan yang baik ini kita akan mengupas post dengan judul: Karnaval Inbox Dibiayai APBD Rp 150 Juta Menjadi Ajang Promosi Potensi Kebumen yang Murah,, dan sepertinya post kali ini layak dimasukan dalam kategori Artikel Berita, Artikel Daerah, Artikel Jawa Tengah, Artikel Kabar, Artikel Kebumen, Nah biar gak kelamaan, yuk langsung kita simak saja.

Judul : Karnaval Inbox Dibiayai APBD Rp 150 Juta Menjadi Ajang Promosi Potensi Kebumen yang Murah,
link : Karnaval Inbox Dibiayai APBD Rp 150 Juta Menjadi Ajang Promosi Potensi Kebumen yang Murah,

Baca juga


Karnaval Inbox Dibiayai APBD Rp 150 Juta Menjadi Ajang Promosi Potensi Kebumen yang Murah,

KEBUMEN (http://ift.tt/1fsIlf9) - Panggung hiburan Karnaval Inbox SCTV di Alun-alun Kebumen digelar selama dua hari, Sabtu dan Minggu (7-8/10/2017) menggunakan biaya APBD Perubahan 2017 Rp 150 juta. Tak sia-sia, acara tersebut mampu menyedot perhatian masyarakat luas karena disiarkan langsung melalui saluran televisi nasional SCTV. Sehingga acara tersebut tidak sekedar menjadi hiburan semata, namun juga menjadi ajang promosi beragam potensi yang ada di Kabupaten Kebumen.

"Ini termasuk murah. Karena ini menjadi ajang promosi potensi Kebumen," ujar Bupati Kebumen, Mohammad Yahya Fuad, Sabtu (07/10/2017) pagi di lokasi Karnaval Inbox SCTV Alun-alun Kebumen.






Meski sempat menuai kritikan dari DPRD KEbumen beberapa waktu lalu, acara ini tetap berlangsung dan dibanjiri ribuan penonton. Harapan Bupati, adanya acara Karnaval Inbox SCTV ini dapat mempromosikan potensi-potensi wisata di Kebumen serta mengangkat branding Kebumen secara lebih luas.

Senada dengan bupati, Kepala Dinas Dispora wisata Kebumen, Azam Fatoni mengatakan bahwa acara inbok SCTV ini bukan hanya sekedar hiburan saja, tetapi lebih ke promosi potensi daerah. "Kalau tadi lihat pas diawal acara ada pentas baju khas kebumen dan makanan khas seperti sate ambal dan nasi penggel" ujarnya.

Informasi yang dihimpun, acara ini terselenggara atas kerjasama Pemkab Kebumen dengan SCTV selaku penyelenggara program Inbox dan didukung sponsor Bank Jateng. Total biaya yang dibutuhkan sebesar Rp 250 juta. Dengan anggaran APBD Perubahan 2017 sebesar Rp 190 juta. Kemudian, setelah dipotong pajak dan lain-lain, jumlah APBD yang digunakan untuk membiayai kegiatan tersebut sebesar Rp 150 juta . Sedang sisanya, berasal dari sponsor.

Acara yang dibawakan oleh host kondang Uya Kuya dan Ria Ricis serta dimeriahkan sejumlah artis dan band terkenal seperti Seventeen, Last Child, Diana Sastra, Virgoun, Zivilia, Pendhoza, hingga NDX AKA tersebut disiarkan langsung melalui stasiun televisi SCTV. Yakni Sabtu 7 Oktober 2017 pukul 06.00-09.00 WIB dan 12.30 WIB-14.30 WIB. Kemudian dilanjutkan Minggu 8 Oktober 2017 pukul 06.00-09.00 WIB. Saat berita ini ditulis, Minggu(08/10/2017) pagi,acara masih berlangsung meriah Alun-alun Kebumen.(bk01/mat)



Sobat baru saja selesai membaca :

Karnaval Inbox Dibiayai APBD Rp 150 Juta Menjadi Ajang Promosi Potensi Kebumen yang Murah,

Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Karnaval Inbox Dibiayai APBD Rp 150 Juta Menjadi Ajang Promosi Potensi Kebumen yang Murah, dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.

Telah selesai dibaca: Karnaval Inbox Dibiayai APBD Rp 150 Juta Menjadi Ajang Promosi Potensi Kebumen yang Murah, link yang gunakan: http://cepotpost.blogspot.com/2017/10/karnaval-inbox-dibiayai-apbd-rp-150.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :