Judul : Turki temboki setengah perbatasan Suriah
link : Turki temboki setengah perbatasan Suriah
Turki temboki setengah perbatasan Suriah
pendirian tembok perbatasan Turki-Suriah (AA) |
Tembok untuk “proyek sistem keamanan fisik” berdiri sepanjang 556 kilometer, menurut kementerian itu.
Perbatasan Turki-Suriah secara total diperkirakan sepanjang 900 kilometer.
Konstruksi perbatasan ini dilakukan dengan bantuan lembaga perumahan TOKI dengan target panjang tembok total nanti sekitar 826 kilometer.
Turki membangun tembok ddi sepanjang perbatasan Suriah dengan alasan keamanan , yaitu mencegah masuknya teroris ke negaranya yang kerap melakukan bom bunuh diri.
Selain itu, tembok ini juga dianggap bisa menghambat warga Suriah yang ingin keluar dari negaranya secara ilegal.
Termasuk mencegah penyelundupan manusia. (Anadolu Agency)
Sobat baru saja selesai membaca :
Turki temboki setengah perbatasan Suriah
Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Turki temboki setengah perbatasan Suriah dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.
Telah selesai dibaca: Turki temboki setengah perbatasan Suriah link yang gunakan: http://cepotpost.blogspot.com/2017/04/turki-temboki-setengah-perbatasan-suriah.html