Disperindagnaker Ngawi Gelar Pelatihan Ciptakan Tenaga Terampil

Disperindagnaker Ngawi Gelar Pelatihan Ciptakan Tenaga Terampil - Hai Apa kabar Sobat pembaca CEPOT POST?, Cepot harap kabar Sobat baik-baik saja dan tak kurang suatu apa ya.. hehehe.. di kesempatan yang baik ini kita akan mengupas post dengan judul: Disperindagnaker Ngawi Gelar Pelatihan Ciptakan Tenaga Terampil, dan sepertinya post kali ini layak dimasukan dalam kategori Artikel Berita, Artikel Daerah, Artikel Jawa Timur, Artikel Kabar, Artikel Ngawi, Nah biar gak kelamaan, yuk langsung kita simak saja.

Judul : Disperindagnaker Ngawi Gelar Pelatihan Ciptakan Tenaga Terampil
link : Disperindagnaker Ngawi Gelar Pelatihan Ciptakan Tenaga Terampil

Baca juga


Disperindagnaker Ngawi Gelar Pelatihan Ciptakan Tenaga Terampil

Disperindagnaker kabupaten Ngawi

SINAR NGAWI™ Ngawi-Guna menciptakan tenaga terampil yang berbasis kompetensi, Dinas Perdagangan, Perindustrian dan Tenaga Kerja (Disperindagnaker) Kabupaten Ngawi melakukan pelatihan bertempat di BLK (Balai Latihan Kerja). Wiwin Sumarti Kabid Tenaga Kerja dinas terkait memaparkan bahwa, setidaknya ada 5 macam jenis pelatihan yaitu pelatihan komputer, bengkel las, tata boga, menjahit serta rias manten.

“Pelatihan ini sendiri untuk mendukung tenaga kerja yang berkompetensi dan siap menciptakan lapangan kerja sendir,” terang dia.

Tambahnya, Pelatihan ini juga untuk menjawab tantangan persaingan yang luar biasa diperusahaan.

“Sehingga diharapkan tenaga kerja merubah pola pikir, dari keinginan bekerja pada perusahaan kepemikiran untuk menciptakan lapangan kerja sendiri,” urainya kemudian.

Terpisah, Triyono, instruktur pelatihan bengkel las mengatakan bahwa untuk peserta pelatihan bengkel las sendiri diikuti sejumlah 16 peserta yang sangat antusias mengikuti pelatihan pengelasan, dari tingkat dasar hingga ke tingkat lanjut.

“Pelatihan tersebut menghasilkan produk pelatihan berupa perlengkapan instalasi rumah, seperti kanopi dan pagar,” kata Triyono.

Hal senada juga disampaikan oleh Novita, instruktur tata boga, dimana peserta mengikuti semua tahapan pelatihan pembuatan kue, sehingga output pelatihan nantinya dapat menerima pesanan kue, dan dengan kemajuan jaman seperti saat ini, dapat dijadikan usaha ekonomi kreatif.

Selanjutnya pelatihan keahlian khusus akan diadakan terus secara periodik, dengan lebih banyak lagi peserta serta penambahan jenis pelatihan, sehingga semakin banyak jenis lapangan kerja diciptakan.
Pewarta: Kun/pAn
Editor: Kuncoro




Sobat baru saja selesai membaca :

Disperindagnaker Ngawi Gelar Pelatihan Ciptakan Tenaga Terampil

Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Disperindagnaker Ngawi Gelar Pelatihan Ciptakan Tenaga Terampil dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.

Telah selesai dibaca: Disperindagnaker Ngawi Gelar Pelatihan Ciptakan Tenaga Terampil link yang gunakan: https://cepotpost.blogspot.com/2019/10/disperindagnaker-ngawi-gelar-pelatihan.html

Subscribe to receive free email updates: