299 Siswa SMA Negeri 5 Ambon Siap Ikut UAS

299 Siswa SMA Negeri 5 Ambon Siap Ikut UAS - Hai Apa kabar Sobat pembaca CEPOT POST?, Cepot harap kabar Sobat baik-baik saja dan tak kurang suatu apa ya.. hehehe.. di kesempatan yang baik ini kita akan mengupas post dengan judul: 299 Siswa SMA Negeri 5 Ambon Siap Ikut UAS, dan sepertinya post kali ini layak dimasukan dalam kategori Artikel Berita, Artikel Daerah, Artikel Kabar, Artikel Maluku, Artikel Post, Artikel Update, Nah biar gak kelamaan, yuk langsung kita simak saja.

Judul : 299 Siswa SMA Negeri 5 Ambon Siap Ikut UAS
link : 299 Siswa SMA Negeri 5 Ambon Siap Ikut UAS

Baca juga


299 Siswa SMA Negeri 5 Ambon Siap Ikut UAS

Ambon, Malukupost.com - 299 Siswa yang terdiri dari jurusan IPA 153 siswa, IPS 146 siswa dari SMA Negeri 5 Ambon, mengikuti Ujian Akhir Sekolah (UAS). Yang merupakan satu rangkaian dari Ujian Nasional (UN) yang akan berlangsung 10-13 April dan Ujian Sekolah Berbasis Nasional (USBN) mulai dari tanggal 20 -23 maret. Kepala Sekolah SMA Negeri 5 Ambon, Sarah Sangadji di Ambon, Selasa (7/3), mengatakan mata pelajaran ujian nanti tiga diantaranya merupakan mata pelajaran UN, yaitu Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris dan Matematika, ditambah dengan mata pelajaran yang tidak ada pada UN baik itu mata pelajaran tertulis maupun praktek, yakni Bahasa Jerman, TIK, praktek pendidikan seni, muatan lokal dan penjaskes.
Ambon, Malukupost.com -  299 Siswa yang terdiri dari jurusan IPA 153 siswa, IPS 146 siswa dari SMA Negeri 5 Ambon, mengikuti Ujian Akhir Sekolah (UAS). Yang merupakan satu rangkaian dari Ujian Nasional (UN) yang akan berlangsung 10-13 April dan Ujian Sekolah Berbasis Nasional (USBN) mulai dari  tanggal 20 -23 maret.

Kepala Sekolah SMA Negeri 5 Ambon, Sarah Sangadji di Ambon, Selasa (7/3), mengatakan mata pelajaran ujian nanti tiga diantaranya merupakan mata pelajaran UN, yaitu Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris dan Matematika, ditambah dengan mata pelajaran yang tidak ada pada UN baik itu mata pelajaran tertulis maupun praktek, yakni Bahasa Jerman, TIK, praktek pendidikan seni, muatan lokal dan penjaskes.

“Untuk penyusunan soal tertulis disusun oleh guru yang di SK-kan oleh saya, Guru matematika 2 orang, Guru Bahasa Indonesia 1 orang, Guru Bahasa Inggris 1 orang sedangkan ujian praktek masing-masing mata pelajaran 1 Guru,” ujarnya.

Menurut Sangadji, untuk nilai pihaknya berpatokan pada standar UN dengan kriteria kelulusan masih tetap nilai terendah 5,5 dan rata-rata 6.0, baik itu Ujian Sekolah, maupun USBN.

“Jika dibawah itu dinyatakan tidak lulus. Selain dari penilaian kehadiran di sekolah selama ini jam belajar,” ungkapnya.

Sangadji menambahkan, selama ini ekosistem pendidikan selalu dibina, dengan melakukan evaluasi disetiap akhir bulan dengan para orang tua maupun wali kelas XII, XI maupun X. Hal ini bertujuan agar perkembangan siswa bisa diketahui secara pasti.

“Harapan saya untuk kelulusan bukan lulus 100 persen tetapi ketercapaian dari nilai itu yang harus kita capai,”pungkasnya. (MP-8)


Sobat baru saja selesai membaca :

299 Siswa SMA Negeri 5 Ambon Siap Ikut UAS

Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang 299 Siswa SMA Negeri 5 Ambon Siap Ikut UAS dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.

Telah selesai dibaca: 299 Siswa SMA Negeri 5 Ambon Siap Ikut UAS link yang gunakan: https://cepotpost.blogspot.com/2017/03/299-siswa-sma-negeri-5-ambon-siap-ikut.html

Subscribe to receive free email updates: