Kapolda Papua: Tidak ada Operasi Militer di Nduga

Kapolda Papua: Tidak ada Operasi Militer di Nduga - Hai Apa kabar Sobat pembaca CEPOT POST?, Cepot harap kabar Sobat baik-baik saja dan tak kurang suatu apa ya.. hehehe.. di kesempatan yang baik ini kita akan mengupas post dengan judul: Kapolda Papua: Tidak ada Operasi Militer di Nduga, dan sepertinya post kali ini layak dimasukan dalam kategori Artikel Berita, Artikel Indonesia Timur, Artikel Irian Jaya, Artikel Kabar, Artikel Papua, Artikel Update, Nah biar gak kelamaan, yuk langsung kita simak saja.

Judul : Kapolda Papua: Tidak ada Operasi Militer di Nduga
link : Kapolda Papua: Tidak ada Operasi Militer di Nduga

Baca juga


Kapolda Papua: Tidak ada Operasi Militer di Nduga

Kapolda Papua Irjen Pol Martuani Sormin dalam sebuah wawancara dengan wartawan.
Jayapura -- Kapolda Papua Irjen Pol Martuani Sormin menegaskan tidak ada operasi militer yang dilakukan di Kabupaten Nduga.

Saat ini yang digelar di Nduga adalah operasi penegakan hukum dengan sandi "Operasi Nemangkawi".

Operasi penegakan hukum itu dilakukan untuk menangkap para pelaku penembakan yang merupakan anggota kelompok kriminal bersenjata (KKB), kata Irjen Pol Sormin kepada Antara di Jayapura, Jumat, (1/02/2019).

Dia mengatakan, operasi "Nemangkawi" itu digelar setelah aksi penembakan dan pembunuhan yang dilakukan KKB terhadap warga sipil di Kabupaten Nduga.

Karena itu masyarakat diminta tidak perlu mengungsi atau ketakutan serta percaya informasi yang tidak benar atau hoaks.

(Baca ini: Kapolda: Teriak Merdeka, Kita Tangkap)

Penegakan hukum akan terus dilakukan karena aksi yang dilakukan KKB di kawasan itu bukan saja menyerang warga sipil, tetapi anggota serta menyebabkan terhambatnya pembangunan di kawasan itu, kata Irjen Pol Sormin.

Ketika ditanya tentang masyarakat yang mengungsi, Kapolda Papua mengatakan, hingga kini belum bisa dipastikan karena angota TNI-Polri tidak diizinkan bertemu dengan mereka yang disebut pengungsi.

"Sampai saat ini anggota TNI-Polri tidak diizinkan bertemu dengan katanya masyarakat pengungsi," tutur Irjen Pol Sormin.

KKB pimpinan Egianus Kogoya selama 2018 melakukan sejumlah aksi penembakan dan pembunuhan terhadap warga sipil di berbagai wilayah di Kabupaten Nduga, termasuk karyawan PT Istaka Karya.

(Baca ini: PBB Mengutuk Pelanggaran HAM dan Rasisme di Papua)


Posted by: Admin
Copyright ©Antara "sumber"
Hubungi kami di E-Mail ✉: tabloid.wani@gmail.com


Sobat baru saja selesai membaca :

Kapolda Papua: Tidak ada Operasi Militer di Nduga

Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Kapolda Papua: Tidak ada Operasi Militer di Nduga dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.

Telah selesai dibaca: Kapolda Papua: Tidak ada Operasi Militer di Nduga link yang gunakan: https://cepotpost.blogspot.com/2019/03/kapolda-papua-tidak-ada-operasi-militer.html

Subscribe to receive free email updates: