Judul : Momen Ini Sebagai Langkah Awal Pembangunan di TMMD Cikuya
link : Momen Ini Sebagai Langkah Awal Pembangunan di TMMD Cikuya
Momen Ini Sebagai Langkah Awal Pembangunan di TMMD Cikuya
Add caption |
BREBES - Ini momen lazim di setiap upacara pembukaan TMMD, baik sengkuyung maupun reguler. Seperti yang terjadi di upacara pembukaan TMMD Reguler ke -100 Kodim 0713/Brebes dengan sasaran Desa Cikuya, Kecamatan Banjarhearjo. Momen seperti ini juga terjadi di semua kabupaten di Indonesia yang sedang menggelar TMMD (reguler dan sengkuyung)
Khusus di TMMD Reguler ke -100 Kodim Brebes, Wakil Gubernur Jawa Tengah, Drs.Heru Sudjatmoko, M Si yang menyerahkan perlengkapan kerja berupa cangkul dan skop, kepada perwakilan TNI dan Linmas yang tergabung pada Satgas TMMD Reguler ke -100 itu.
Momen itulah sebagai tanda dimulainya gelaran bhakti TNI, manunggalnya TNI dengan rakyat melalui kegiatan TMMD Reguler. Selama 30 hari nantinya, semua akan bisa dilihat hasil dari TMMD. ''Kami yakin, hasil TMMD di desa kami akan mamsimal,'' ujar Kades Cikuya, Sekod. (pendim Brebes)
Sobat baru saja selesai membaca :
Momen Ini Sebagai Langkah Awal Pembangunan di TMMD Cikuya
Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Momen Ini Sebagai Langkah Awal Pembangunan di TMMD Cikuya dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.
Telah selesai dibaca: Momen Ini Sebagai Langkah Awal Pembangunan di TMMD Cikuya link yang gunakan: https://cepotpost.blogspot.com/2017/10/momen-ini-sebagai-langkah-awal.html