Hewan Kurban Bantuan Presiden Presiden Joko Widodo Diserahkan Gubernur Maluku

Hewan Kurban Bantuan Presiden Presiden Joko Widodo Diserahkan Gubernur Maluku - Hai Apa kabar Sobat pembaca CEPOT POST?, Cepot harap kabar Sobat baik-baik saja dan tak kurang suatu apa ya.. hehehe.. di kesempatan yang baik ini kita akan mengupas post dengan judul: Hewan Kurban Bantuan Presiden Presiden Joko Widodo Diserahkan Gubernur Maluku, dan sepertinya post kali ini layak dimasukan dalam kategori Artikel Berita, Artikel Daerah, Artikel Kabar, Artikel Maluku, Artikel Post, Artikel Update, Nah biar gak kelamaan, yuk langsung kita simak saja.

Judul : Hewan Kurban Bantuan Presiden Presiden Joko Widodo Diserahkan Gubernur Maluku
link : Hewan Kurban Bantuan Presiden Presiden Joko Widodo Diserahkan Gubernur Maluku

Baca juga


Hewan Kurban Bantuan Presiden Presiden Joko Widodo Diserahkan Gubernur Maluku

Ambon, Malukupost.com - Gubernur Maluku, Said Assagaff, di Ambon, Selasa (29/8), menyerahkan hewan kurban bantuan Presiden Joko Widodo kepada Imam Masjid Raya Alfatah Ambon, Ustad R.R. Hasanussi. Kepala Negara membantu seekor hewan kurban jenis sapi untuk umat Islam di Maluku yang merayakan Idul Adha 1438 Hijriah pada 1 September 2017.
Ambon, Malukupost.com - Gubernur Maluku, Said Assagaff, di Ambon, Selasa (29/8), menyerahkan hewan kurban bantuan Presiden Joko Widodo kepada Imam Masjid Raya Alfatah Ambon, Ustad R.R. Hasanussi.

Kepala Negara membantu seekor hewan kurban jenis sapi untuk umat Islam di Maluku yang merayakan Idul Adha 1438 Hijriah pada 1 September 2017.

Sapi bantuan Presiden seberat 800 Kg itu diniatkan untuk dikurbankan pada hari raya Idul Adha 1438 Hijriah.

"Pak Presiden berpesan agar sapi yang dibantunya itu dipotong di pelataran Masjid Raya Alafatah dan dagingnya dibagikan kepada umat Islam berhak menerimanya," ujar Gubernur mengutip pernyataan Presiden.

Gubernur juga menyerahkan dua ekor sapi bantuan pribadinya dengan berat 750 Kg dan 500 Kg.

Penyerahan bantuan hewan kurban itu bersamaan dengan sapi 40 ekor dan kambing 85 ekor milik Pemprov Maluku.

Sapi bantuan Gubernur diserahkan masing - masing satu ekor untuk Masjid Raya Alfatah dan satu lainnya di Masjid Waihaong, kecamatan Nusaniwe, kota Ambon.

Sedangkan, sapi dan kambing bantuan Pemprov Maluku dibagikan ke desa maupun masjid di kota Ambon dan kabupaten Maluku Tengah.

Gubernur menginginkan hewan kurban bantuannya dibagikan kepada umat Islam yang berhak menerimanya yakni fakir miskin, para janda dan kaum dhuafa.

Penerimanya diarahkan agar yang sudah kebagian pada perayaan Idul Adha 1437 Hijriah untuk Idul Adha 1438 Hijriah dialihkan kepada umat Islam lain yang berhak menerimanya.

"Bantuan seperti disediakan setiap tahun oleh pemerintah, baik pusat maupun Maluku sebagai bentuk kepedulian sosial dan pembinaan terhadap umat beragama yang merayakannya di Maluku," tandas Gubernur. (MP-6)


Sobat baru saja selesai membaca :

Hewan Kurban Bantuan Presiden Presiden Joko Widodo Diserahkan Gubernur Maluku

Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Hewan Kurban Bantuan Presiden Presiden Joko Widodo Diserahkan Gubernur Maluku dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.

Telah selesai dibaca: Hewan Kurban Bantuan Presiden Presiden Joko Widodo Diserahkan Gubernur Maluku link yang gunakan: https://cepotpost.blogspot.com/2017/08/hewan-kurban-bantuan-presiden-presiden.html

Subscribe to receive free email updates: