Komunitas Motor Trail Jalin Kerjasama Dengan Polres Batang Santuni Anak Yatim

Komunitas Motor Trail Jalin Kerjasama Dengan Polres Batang Santuni Anak Yatim - Hai Apa kabar Sobat pembaca CEPOT POST?, Cepot harap kabar Sobat baik-baik saja dan tak kurang suatu apa ya.. hehehe.. di kesempatan yang baik ini kita akan mengupas post dengan judul: Komunitas Motor Trail Jalin Kerjasama Dengan Polres Batang Santuni Anak Yatim, dan sepertinya post kali ini layak dimasukan dalam kategori Artikel Berita, Artikel Daerah, Artikel Jateng, Artikel Jawa Tengah, Artikel Pekalongan, Nah biar gak kelamaan, yuk langsung kita simak saja.

Judul : Komunitas Motor Trail Jalin Kerjasama Dengan Polres Batang Santuni Anak Yatim
link : Komunitas Motor Trail Jalin Kerjasama Dengan Polres Batang Santuni Anak Yatim

Baca juga


Komunitas Motor Trail Jalin Kerjasama Dengan Polres Batang Santuni Anak Yatim

Komunitas Motor Trail jalin Kerjasama Dengan Polres Batang Santuni Anak Yatim
COMBAT (Batang Comunitas Motor Trail)  bersama Jajaran Polres Batang Polda Jawa Tengah  menghelat  bhakti sosial dan pemberian santunan kepada anak yatim piatu di Mushola As- Shidiqin
Kabupaten Batang
COMBAT (Batang Comunitas Motor Trail)  bersama Jajaran Polres Batang Polda Jawa Tengah  menghelat  bhakti sosial dan pemberian santunan kepada anak yatim piatu di Mushola As- Shidiqin, Dukuh Cokrah, Desa Binangun, Kecamatan Bandar, Kabupaten Batang, Kamis (8/6). 

Kompol Widodo Ponco Susanto selaku pembina COMBAT menyampaikan terimaksih kepada rekan rekan yang telah bersedia untuk menyisihkan rizkinya untuk kegiatan ini.
“Terimaksih kepada seluruh panitia,karena kita tidak hanya kumpul kumpul saja, namun harus dapat bermasyarakat dan bermanfaat.  Mudah mudahan untuk tahun mendatang kegiatan seperti ini akan lebih baik lagi,” ujar Kompol Widodo.
Ketua Panita Angga mengatakan,  tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menjalin tali silaturahmi dan mempererat hubungan antara masyarakat dengan Polri dan COMBAT  sebagaimana dalam moto kami untuk bermasyarakat dan bermanfaat.

“Kami berharap semoga dengan kegiatan ini , dapat mempererat hubungan masyarakat dengan Polri dan COMBAT,” ujarnya.

Kapolsek Bandar AKP Yusi  Andi Sukmana menyampaikan bahwa Kapolres Batang sangat mengapresiasi dengan terselenggaranya kegiatan bhakti sosial ini.
“Mudah mudahan dengan acara ini dapat menjadikan amal ibadah dan semoga kegiatan bhakti sosial ini dapat mensinergikan dengan masyarakat,” jelas AKP Yusi.
Sementara itu, Kepala Desa Binangun yang diwakili oleh Kadus Krajan  Mualim mengatakan, atas nama pemerintahan Desa Binangun, kami mengucapkan banyak terimakasih kepada Polres Batang dan COMBAT  yang mau peduli dengan anak anak yatim piatu di Desa Binangun, sehingga dapat menyelenggarakan kegiatan ini.
“Saya berharap semoga untuk tahun tahun kedepan dapat melaksanakan kegiatan serupa dan lebih bermanfaat ,” ujarnya.


Sobat baru saja selesai membaca :

Komunitas Motor Trail Jalin Kerjasama Dengan Polres Batang Santuni Anak Yatim

Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Komunitas Motor Trail Jalin Kerjasama Dengan Polres Batang Santuni Anak Yatim dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.

Telah selesai dibaca: Komunitas Motor Trail Jalin Kerjasama Dengan Polres Batang Santuni Anak Yatim link yang gunakan: https://cepotpost.blogspot.com/2017/06/komunitas-motor-trail-jalin-kerjasama.html

Subscribe to receive free email updates: