Jetstar Perluas Boarding Prioritas Kepada Lebih Banyak Penumpang

Jetstar Perluas Boarding Prioritas Kepada Lebih Banyak Penumpang - Hai Apa kabar Sobat pembaca CEPOT POST?, Cepot harap kabar Sobat baik-baik saja dan tak kurang suatu apa ya.. hehehe.. di kesempatan yang baik ini kita akan mengupas post dengan judul: Jetstar Perluas Boarding Prioritas Kepada Lebih Banyak Penumpang, dan sepertinya post kali ini layak dimasukan dalam kategori Artikel Berita, Artikel Daerah, Artikel Jawa Timur, Artikel Kabar, Artikel Ngawi, Nah biar gak kelamaan, yuk langsung kita simak saja.

Judul : Jetstar Perluas Boarding Prioritas Kepada Lebih Banyak Penumpang
link : Jetstar Perluas Boarding Prioritas Kepada Lebih Banyak Penumpang

Baca juga


Jetstar Perluas Boarding Prioritas Kepada Lebih Banyak Penumpang

Naik pesawat jetstar dari Ngawi ke Jakarta

SINAR NGAWI™ Singapura-Terhitung hari ini, 18 Februari 2019, para penumpang yang membeli tempat duduk lebih awal dan tempat duduk dengan ruang kaki yang lebih luas akan mendapatkan keuntungan lebih besar dari Jetstar Asia. Para penumpang ini akan diberikan fasilitas priority boarding atau masuk pesawat lebih awal agar mendapatkan bagasi kabin dengan lebih mudah.

Kebijakan baru ini diambil dari pengamatan Jetstar Asia atas pengalaman dari para penumpang yang membawa bagasi kabin saat masuk ke dalam pesawat.

Boarding prioritas akan diberikan kepada para penumpang yang sebelumnya telah membeli dan memilih tempat duduk, penumpang di baris kedua hingga kelima, penumpang yang membeli tempat duduk dengan ruang kaki yang lebih luas, tempat duduk nomor 12 dan 13.

Head of Customer Experience Jetstar Asia Alicia Long mengatakan, perusahaan selama ini mengamati bahwa para penumpang yang membeli tempat duduk juga menginginkan ruang di bagasi di atas tempat duduk dan mereka tidak keberatan untuk membayar tambahan bagasi kabin.

“Sejak kami memberikan pilihan kepada para pelanggan untuk menambah kapasitas bagasi kabin dari 3 kg menjadi 7 sampai 10 kg, sekitar 20.000 penumpang kami diuntungkan dari adanya tambahan bagasi ini,” kata Long.

Dengan semakin populernya pilihan penambahan bagasi kabin, kami ingin meyakinkan bahwa seluruh penumpang dapat menyimpan barang bawaan mereka di bagasi di atas tempat duduk.

Di saat yang sama, kami juga ingin memastikan penumpang yang membayar untuk memilih tempat duduk dan datang tepat waktu juga dapat menyimpang barang bawaan mereka di bagasi di atas tempat duduk.

“Inisiatif ini merefleksikan strategi kami untuk terus memberikan pengalaman perjalanan yang memuaskan kepada para penumpang,” Tambah Long.

Para penumpang dapat memilih tempat duduk dimulai dari 9 dolar Singapura atau sekitar Rp 93.000 dan tambahan bagasi kabin selama proses booking atau di “Manage My Booking” pada Jetstar dot com.
Editor: Kuncoro



Sobat baru saja selesai membaca :

Jetstar Perluas Boarding Prioritas Kepada Lebih Banyak Penumpang

Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Jetstar Perluas Boarding Prioritas Kepada Lebih Banyak Penumpang dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.

Telah selesai dibaca: Jetstar Perluas Boarding Prioritas Kepada Lebih Banyak Penumpang link yang gunakan: http://cepotpost.blogspot.com/2019/02/jetstar-perluas-boarding-prioritas.html

Subscribe to receive free email updates: