Dikenal Sekolah Islam Bonafit, ICM Jadi Tempat KKN Mahasiswa

Dikenal Sekolah Islam Bonafit, ICM Jadi Tempat KKN Mahasiswa - Hai Apa kabar Sobat pembaca CEPOT POST?, Cepot harap kabar Sobat baik-baik saja dan tak kurang suatu apa ya.. hehehe.. di kesempatan yang baik ini kita akan mengupas post dengan judul: Dikenal Sekolah Islam Bonafit, ICM Jadi Tempat KKN Mahasiswa, dan sepertinya post kali ini layak dimasukan dalam kategori Artikel Banten, Artikel Berita, Artikel Daerah, Artikel Kabar, Nah biar gak kelamaan, yuk langsung kita simak saja.

Judul : Dikenal Sekolah Islam Bonafit, ICM Jadi Tempat KKN Mahasiswa
link : Dikenal Sekolah Islam Bonafit, ICM Jadi Tempat KKN Mahasiswa

Baca juga


Dikenal Sekolah Islam Bonafit, ICM Jadi Tempat KKN Mahasiswa



BANTENPERSPEKTIF.COM, TANGSEL - Insan Cendekia Madani Kota Tangerang Selatan menjadi tempat kuliah kerja nyata mahasiswa dari Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Puangrimaggalatung Sengkang, Wajo, Sulawesi Selatan.

Mahasiswa yang berjumlah  104 tersebut datang ke kampus Insan Cendekia Madani pada Rabu 20 Februari 2019.   Antusiasme tamu dari Seberang pulau ini terlihat sejak mulai memasuki gerbang sekolah yang berlokasi di Maruga, BSD Serpong, Kota Tangerang Selatan.

Rombongan STKIP yang  dipimpin oleh  Darwis, ketua panitia KKLP tersebut disambut dengan pemutaran video profile perjalanan Islamic Boarding School yang berkonsep Islami dan modern.

Menariknya mereka disuguhi menu makan siang yang diracik oleh chef resto Insan Cendekia Madani.

Pada kesempatan tersebut, Muzayyin Arif menyampaikan , yayasan yang dipimpinnya mengajak semua elemen dan stakeholder institusi pendidikan bersama membangun konsolidasi kekuatan positif yaitu mencerdaskan bangsa untuk kemajuan pendidikan Indonesia.

Ketua Yayasan yang juga merupakan calon anggota dewan provinsi di daerah pemilihannya tersebut menyampaikan bahwa Insan Cendekia Madani (ICM) banyak diperbincangkan pada Forum Rektor sebagai institusi pendidikan swasta Islam yang modern , maju dan terlengkap di Indonesia.

"Tidak kalah dengan sekolah swasta lainnya yang lebih dulu eksis dan diakui di Indonesia. Atau dengan kata lain ada semangat menampilkan bonafiditas sekolah Islam di Indonesia," katanya.

Tak kalah penting, kata dia,  adalah menciptakan generasi emas, merancang bagaimana nilai-nilai moral, nilai-nilai yang diajarkan di sekolah dapat terimplementasikan di semua sendi kehidupan.

Sementara itu, perwakilan dari STKIP  menyampaikan apresiasinya  atas eksistensi sekolah ICM yang dikelola dengan sungguh - sungguh terutama dengan konsep hijau ramah lingkungan dan  kebersihan , disisi lain terpenuhinya fasilitas penunjang akademik yang lengkap.

"Sebagai kalimat pamumgkas , apresiasi dan penghargaan STKIP terhadap 3 kurikulum yang mampu diterapkan ICM dengan baik, " katanya.

Sementara itu Direktur Akademik , Bambang Eko Nugroho menyampaikan  visi-misi  sekolah di tengah permukiman premium Tangerang Selatan tersebut dan bagaimana men-deliveri 3 kurikulum tersebut di ICM .


Sumber | Press Release
Editor | Karnoto


Sobat baru saja selesai membaca :

Dikenal Sekolah Islam Bonafit, ICM Jadi Tempat KKN Mahasiswa

Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Dikenal Sekolah Islam Bonafit, ICM Jadi Tempat KKN Mahasiswa dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.

Telah selesai dibaca: Dikenal Sekolah Islam Bonafit, ICM Jadi Tempat KKN Mahasiswa link yang gunakan: http://cepotpost.blogspot.com/2019/02/dikenal-sekolah-islam-bonafit-icm-jadi.html

Subscribe to receive free email updates: