Demi Sergap Babinsa Terjun ke Sawah

Demi Sergap Babinsa Terjun ke Sawah - Hai Apa kabar Sobat pembaca CEPOT POST?, Cepot harap kabar Sobat baik-baik saja dan tak kurang suatu apa ya.. hehehe.. di kesempatan yang baik ini kita akan mengupas post dengan judul: Demi Sergap Babinsa Terjun ke Sawah, dan sepertinya post kali ini layak dimasukan dalam kategori Artikel Berita, Artikel Daerah, Artikel Jateng, Artikel Jawa Tengah, Artikel Pekalongan, Nah biar gak kelamaan, yuk langsung kita simak saja.

Judul : Demi Sergap Babinsa Terjun ke Sawah
link : Demi Sergap Babinsa Terjun ke Sawah

Baca juga


Demi Sergap Babinsa Terjun ke Sawah

Batang - Upaya khusus atau yang biasa disingkat Upsus Pajale (Padi, Jagung dan Kedelai) merupakan upaya dan langkah Pemerintah dalam menjaga ketahanan pangan, sehingga sudah sering kita jumpai Pemerintah melalui Kementan selalu memantau dan memberikan solusi serta memberikan bantuan kepada para petani yang tergabung dalam Kelompok Tani. 

Upaya tersebut juga dilakukan di daerah daerah yang sebelumnya tidak produktif menjadi produktif dengan menggandeng anggota TNI ataupun Satgas TNI yang bertugas di daerah pedalaman Indonesia. 

Apabila pembukaan lahan baru terjadi di luar Jawa lain halnya di pulau Jawa ternyata lahan yang produktif semakin berkurang karena tingginya pembangunan seperti yang terjadi di wilayah Kabupaten Batang, meskipun Batang merupakan kota yang kecil akan tetapi pembangunan perumahan juga terus berlangsung sehingga alih fungsi lahanpun terjadi. 

Melihat hal tersebut dalam rangka merealisasikan serapan gabah Petani guna mendukung tersedianya beras di Gudang Sub Drive Pekalongan maka Kodim 0736/Batang sesuai intruksi dari Tim Sergap Sterad memerintahkan kepada para Babinsa untuk ikut andil dalam upaya tersebut dengan terjun langsung kepada para petani agar mau dan bersedia menjual hasil padinya kepada rekanan bulog, sehingga padi dari daerah Batang dapat mengisi Gudang Bulog yang berada di Kandeman. 

Pada 12/10 para Babinsa Koramil 06/Tersono membantu panen padi di lahan persawahan di Desa Rejosari Timur Kecamatan Tersono milik Haji Saderi bersama warga masyarakat sekitar desa Rejosari Timur.

Bati Tuud Koramil Tersono Pelda Arifin yang mewakili Danramil memaparkan bahwa hal tersebut merupakan sebagian tugas dari para Babinsa dalam upaya mewujudkan ketahanan pangan dan kedaulatan pangan dengan harapan Indonesia tidak akan lahi Impor dari Negara tetangga seperti Laos dan Vietnam. (Pendim0736).



Sobat baru saja selesai membaca :

Demi Sergap Babinsa Terjun ke Sawah

Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Demi Sergap Babinsa Terjun ke Sawah dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.

Telah selesai dibaca: Demi Sergap Babinsa Terjun ke Sawah link yang gunakan: http://cepotpost.blogspot.com/2017/10/demi-sergap-babinsa-terjun-ke-sawah.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :