Kress, Gaji Parlemen PKS Dipotong untuk Rohingnya

Kress, Gaji Parlemen PKS Dipotong untuk Rohingnya - Hai Apa kabar Sobat pembaca CEPOT POST?, Cepot harap kabar Sobat baik-baik saja dan tak kurang suatu apa ya.. hehehe.. di kesempatan yang baik ini kita akan mengupas post dengan judul: Kress, Gaji Parlemen PKS Dipotong untuk Rohingnya, dan sepertinya post kali ini layak dimasukan dalam kategori Artikel Banten, Artikel Berita, Artikel Daerah, Artikel Kabar, Nah biar gak kelamaan, yuk langsung kita simak saja.

Judul : Kress, Gaji Parlemen PKS Dipotong untuk Rohingnya
link : Kress, Gaji Parlemen PKS Dipotong untuk Rohingnya

Baca juga


Kress, Gaji Parlemen PKS Dipotong untuk Rohingnya

POTONG GAJI PARLEMEN -- Anggota parlemen dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (FPKS) memotong gaji mereka untuk kemudian disumbangkan ke korban Rohingnya, Myanmar. Dari pemotongan itu terkumpul dana Rp 250 juta.


BANTENPERSPEKTIF.COM, JAKARTA -- Anggota parlemen dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (FPKS) memotong gaji mereka untuk kemudian disumbangkan ke korban Rohingnya, Myanmar. Dari pemotongan itu terkumpul dana Rp 250 juta.

Dana tersebut lalu disumbangkan ke korban Rohingnya melalui Crisis Center PKS for Rohingnya (CC4R). Penyerahan simbolik dilakukan di Ruang Pleno Fraksi PKS di gedung Kura-Kura DPR RI, Jakarta, Selasa (12/9/2017). Hadir dalam penyerahan tersebut Ketua Fraksi PKS DPR RI, Jazuli Juwaeni, Nasi Jamil dan Ketua CC4R, Sukamta.

"Hari ini kita menyerahkan secara simbolik sumbangan anggota Fraksi PKS dari hasil pemotongan gaji sebesar Rp 250 juta kepada Crisis Center PKS untuk Rohingya. Jumlah ini baru awal karena akan terus bertambah melibatkan seluruh keluarga besar Fraksi PKS termasuk para pegawai dan staf," ungkapnya.

Jazuli Juwaini menjelaskan bahwa kepedulian terhadap Rohingya merupakan panggilan tanggung jawab kemanusiaan keluarga besar Fraksi PKS kepada sesama manusia yang hari ini ternista di belahan dunia yang disebut Rohingya.

"Kita tidak bisa diam melihat saudara-saudara kita menderita, dibunuh dan disiksa serta terusir dari negaranya. Kita marah, mengutuk keras, dan mendesak penghentian kekerasan sambari secara kongkrit mengirimkan bantuan materi kepada mereka," terang Jazuli.

Fraksi PKS, lanjut Jazuli, konsen terhadap penyelamatan warga etnis Rohingya. Untuk itu, Fraksi terus mendorong pemerintah melakukan langkah diplomasi yang efektif dan sejauh ini hal itu sudah dilakukan oleh Menteri Luar Negeri. 

"Fraksi PKS mengapresiasi langkah Menteri Luar Negeri Indonesia, Retno Marsudi yang melakukan diplomasi langsung ke Myanmar. Semoga direspon serius dengan penghentiaan kekerasan dan pembukaan jalur bantuan kemanusiaan," kata Jazuli. 

Mantan Calon Gubernur Banten ini mengatakan, pihaknya  mengapresiasi rakyat Indonesia atas kepedulian dan tanggungjawab kemanusiaan atas peristiwa di Rohingnya. "Kepedulian semua elemen bangsa terhadap Rohingnya luar biasa," kata Jazuli.

Sumber: Press Release
Redaksi: BantenPerspektif





BACA JUGA:


Sobat baru saja selesai membaca :

Kress, Gaji Parlemen PKS Dipotong untuk Rohingnya

Cepot rasa sudah cukup pembahasan tentang Kress, Gaji Parlemen PKS Dipotong untuk Rohingnya dikesempatan ini, moga saja dapat menambah informasi serta wawasan Sobat semuanya. Wookey, kita ketemu lagi di artikel berikutnya ya?.

Telah selesai dibaca: Kress, Gaji Parlemen PKS Dipotong untuk Rohingnya link yang gunakan: http://cepotpost.blogspot.com/2017/09/kress-gaji-parlemen-pks-dipotong-untuk.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :